Layanan Repositori Pengetahuan dan Data Bencana NTT

FPRB Provinsi Nusa Tenggara Timur

Membangun Ketahanan Masyarakat Menghadapi Bencana : Perspektif Islam Tentang Pengurangan Risiko Bencana

Deskripsi:

Buku ini berisi tentang Pendekatan yang digunakan LPBI NU dalam mensinergiskan pendekatan pengetahuan ilmiah dengan pendekatan keagamaan. Melalui model pendekatan tersebut, maka diterapkan suatu pendekatan dalam pengurangan risiko bencana yang bersifat komprehensif. Strategi penanggulangan bencana yang dilakukan oleh NU selain dilakukan dengan pengorganisasian swadaya warga NU juga dilakukan melalui kerjasama dengan pihak donor. Kerjasama dengan pihak donor ini dilakukan untuk penguatan kapasitas organisasi masyarakat sebagai upaya penanggulangan bencana khususnya penguatan kesiapsiagaan dan mitigasi bencana.

Buku yang menjadi acuan kerja para dai dan khotib ini adalah bagian dari kerjasama dengan United Nation Office for Coordination of Humanitarian Affairs (UN OCHA) Indonesia; salah satu badan di PBB yang bergerak di bidang kemanusiaan.

37 Downloads

Topik tematik:

Jenis Arsip:
Tahun terbit: 2011
Bahasa: Bahasa Indonesia
Penulis: Agus Muhammad, Fawa’id Syadzily, Muhtadin AR, Abdul Jamil Wahab
Penerbit: LPBI NU
Lisensi: Hak Cipta Terdaftar
ISBN/ISSN: 978-979-18536-0-6
Format: PDF
Ukuran File: 9
# Hal: 225 halaman

Arsip pengetahuan lain yang berkaitan:

LENTING 378 v 536 (2)
Pengaruh Pendidikan Kesehatan dengan Booklet Tas Siaga Bencana Terhadap Pengetahuan Penyintas Siklon Seroja di Kabupaten Kupang
LENTING 378 v 536 (1)
Edukasi Audiovisual Untuk Meningkatkan Kesiapsiagaan Bencana Gunung Meletus Pada Anak Usia Dini
Screenshot 2025-03-01 at 20.40
Podcast Forum Dialog Resiliensi Masyarakat dengan topik Manajemen Pengelolaan Sampah Kota Kupang
LENTING 378 v 536
Petunjuk Teknis Pengumpulan Data dan Informasi Bencana
39
A Systematic Review of Airborne Microplastics Emissions as Emerging Contaminants in Outdoor and Indoor Air Environments
38
From water to plate: Reviewing the bioaccumulation of heavy metals in fish and unraveling human healths risk in the food chain
19
Modeling the Dispersion of Air Pollution Due to Volcanic Eruptions
8
Evaluation of Flood and Drought Events Using AR5 Climate Change Scenario in Indonesia
10
Pre-Disaster Management of Tropical Cyclone Seroja to Realize Disaster Resilient Area in Rote Ndao Regency
3
Case Study: Disaster Risk Assessment in Nagekeo District, East Nusa Tenggara
Scroll to Top