Risiko Bencana
Mitigasi Bencana Gempa Bumi Berbasis Kearifan Lokal Masyarakat Rote Kabupaten Rote Ndao
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan merumuskan: (1) pengetahuan masyarakat Desa Mukebuku, dan Desa Lakamola di Kecamatan Rote Timur Kabupaten Rote Ndao tentang bencana gempa bumi tektonik, (2) pengalaman masyarakat Desa Mukebuku, dan Desa Lakamola di Kecamatan Rote Timur Kabupaten Rote Ndao dalam menghadapi bencana gempa bumi tektonik, dan (3) pengetahuan dan pengalaman masyarakat Desa …
Mitigasi Bencana Gempa Bumi Berbasis Kearifan Lokal Masyarakat Rote Kabupaten Rote Ndao Read More »
Assessing Household Adaptiveness to Climate Change Risks: Insights from Sumba, Indonesia
Studi ini mengeksplorasi kemampuan adaptasi rumah tangga terhadap perubahan iklim di Pulau Sumba, sebuah wilayah semi-kering yang dicirikan oleh peternakan skala kecil dan sering terjadi bencana yang disebabkan oleh iklim di Indonesia Timur. Penelitian ini menyelidiki strategi yang digunakan oleh rumah tangga pedesaan untuk menghadapi perubahan iklim dan bencana, mendefinisikan kemampuan adaptasi rumah tangga sebagai …
Assessing Household Adaptiveness to Climate Change Risks: Insights from Sumba, Indonesia Read More »